**proxied: 20250605-ruang-tanpa-pulang.gmi**

Ruang Tanpa Pulang

di tapak luka yang tak bertutup,
langkah-langkah tidak beralas harapan—
anak-anak mendukung langit terbakar,
ibu-ibu mengendong duka di peta tanah terlarang.

di hujung musim yang tak pernah damai,
bendera-bendera kertas naik melawan senjata,
dada dibuka bukan untuk peluru,
tetapi untuk doa yang tak sempat selesai.

Gaza,
namamu ditulis dengan pasir dan darah,
namamu diseru dalam bahasa bumi
yang terjajah.

[Global March to Gaza (Jun 2025)]
..

**bayu-muram. Jam-2245. (2025-jun-05th)**

Return to Capsule Index